PAST FUTURE CONTINUOUS : Pengertian, Rumus, Fungsi dan Contoh

Past future tense atau past future progressive tense adalah bentuk kalimat yang di gunakan untuk menyatakan perbuatan atau yang akan sedang dilakukan dari sudut masa lampau.

RUMUS PAST FUTURE CONTINUOUS TENSE
  
PAST FUTURE CONTINUOUS TENSE (verbal sentence)

Rumus
Contoh
(+)
S + Would + be +  Ving (+O/C)

I would be exercising at the gym
(Saya akan sedang olah raga di gedung olah raga)
He would be fishing at the river
(Dia akan sedang memancing di sungai)
(-)
S + Would + not + be + Ving (+O/C)

I would not be exercising at the gym
(Saya tidak akan sedang olah raga di gedung olah raga)
He would not be fishing at the river
(Dia tidak akan sedang memancing di sungai)
(?)
Would + S + be Ving + (+O/C)

Would you be exercising at the gym?
(Apakah kamu akan sedang olah raga di gedung olah raga?)
Would he be fishing at the river?
(Apakah dia akan sedang memancing di sungai?)


Object dan complement adalah optional
“Would not” bisa di singkat “wouldn’t”
PENGGUNAAN PAST FUTURE CONTINUOUS TENSE

1.   Menyatakan suatu perbuatan yang sedang berlangsung di masa depan ketika ada kejadian lain di masa depan terjadi dari sudut pandang masa lalu

·      I would be baking a cake when you went to the park
(Saya akan sedang memanggang sebuah kue, ketika kamu pergi ke taman
·      She would be cooking fried rice while Sam played with his friends
(Dia akan sedang memasak nasi goreng ketika Sam bermain dengan teman-temannya)
·      He would be buying some fruits when you went to his house
(Dia akan sedang membeli beberapa buah-buahan ketika kamu pergi ke rumahnya)
2.    Menyatakan suatu perbuatan yang sedang berlangsung di waktu yang spesifik di masa depan dari sudut pandang masa lalu
·   He said he would not come to my house because he would be visiting his grandfather’s house at 8 A.M the following day
(Dia mengatakan dia tidak akan datang ke rumahku karena dia akan sedang mengunjungi rumah kakeknya jam 8 pagi hari berikutnya)
·      I would be teaching mathematics at 2 P.M the following week
(saya akan sedang mengajar matematika jam 2 sore minggu depan)
·      They would be working at 4 P.M the day after
(Mereka akan sedang bekerja jam 4 sore besok)


Dalam beberapa buku, tenses cuma ada 12. Past future tense, past future continuous tense, past future perfect tense, dan past future perfect continuous tense tidak ada


SHARE THIS

Author:

Etiam at libero iaculis, mollis justo non, blandit augue. Vestibulum sit amet sodales est, a lacinia ex. Suspendisse vel enim sagittis, volutpat sem eget, condimentum sem.

0 comments: